Sikap yang Wajib Dimiliki Seorang Juara Agar Bisa Mencapai Target

- 5 Maret 2022, 09:50 WIB
Ilustrasi Juara
Ilustrasi Juara /Pixabay/Stock-Freelr

OkeNTT - Jika anda ingin mencapai target dan menjasi juara dalam sebuah kompetisi, seorang harus memiliki sikap-sikap tertentu yang meninjang perjuangannya menuju tangga juara.

Melansir Portal Jember, berikut 5 sikap yang harus dimiliki seorang juara agar keinginan tercapai. Sangat penting untuk membangun mentalitas seorang pemenang yang nantinya akan berdampak pada pekerjaan. 

  1. Memiliki Sasaran yang Jelas

Seorang pemenang mengetahui dengan jelas apa tujuan yang hendak diraih.

Dengan demikian akan memudahkan dirinya untuk berfokus pada mempersiapkan diri dan mengalokasikan waktu serta energi untuk mencapai target yang ditentukan.

Baca Juga: Salurkan KUR untuk Pelaku UMKM, Airlangga: Insya Allah Kembali Pulih dan Menumbuhkan Perekonomian Daerah

  1. Penuh Keyakinan

Orang yang kalah selalu pesimis sedangkan seorang pemenang akan selalu bersikap optimis.

Mentalitas seorang pemenang senantiasa penuh dengan keyakinan yang memiliki dasar dan menghasilkan tindakan yang terukur.

  1. Melihat Kesempatan

Pemenang selalu melihat dengan cara pandang yang positif, orang yang kalah selalu melihat dengan cara pandang yang negatif.

Pemenang melihat kesempatan, sedangkan orang yang kalah selalu melihat sebuah kesulitan. Pemenang melihat jalan keluar, orang yang kalah selalu melihat masalah.

Halaman:

Editor: Marcel Manek

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini