Biodata dan Karier Anita Gah Figur Perempuan yang Disebut Layak Calon Gubernur NTT

- 23 Juni 2023, 12:28 WIB
Anita Gah
Anita Gah /Instagram/@anitajacobagahajg

OkeNTT - Anita Jacoba Gah merupakan salah satu figur perempuan yang disebut layak maju sebagai calon Gubernur pada Pemilihan Gubernur atau Pilgub NTT 2024 nanti.

Anita Gah begitu akrab disapa merupakan politisi Indonesia yang menjabat Anggota DPR RI 4 periode asal Partai Demokrat.

Ia terpilih dan menjabat Anggota DPR RI sejak Pemilu Legislatif 2004 dari Dapil NTT II.

Baca Juga: Benarkan Pengunduran Diri VBL, Wagub Nae Soi: Surat Masih di Sekretariat Kepresidenan

Anita Gah layak dan patut diperhitungkan jika maju calon Gubernur NTT pasca kepemimpinan Viktor Bungtilu Laiskodat.

Lantas siapa Anita Gah? Berikut biodata lengkap dan karier yang berhasil dihimpung okentt.com;

Anita Gah, lahir di Jakarta 9 Maret 1974. Ia menjabat Anggota DPR RI 4 periode mewakili Dapil NTT II.

Baca Juga: Mundur dari Jabatan DPR RI dan Gubernur NTT, VBL Dikabarkan Kembali Maju Calon DPR

Ia mengenyam pendidikan formal pertama di SD Negeri 1 Bonipoi (1981-1988) dan melanjukan di SMP Negeri 1 Kupang (1988-1991).

Halaman:

Editor: Mariano Parada

Sumber: Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x